[vacancy] (Vacancy) Marketing Communication

 

Company : Pacific Paint

perusahaan produsen cat dekoratif dan automotive pertama di Indonesia sejak tahun 1943 yang telah memiliki jaringan distribusi tersebar di seluruh Indonesia.  Produsen cat yang memiliki brand Metrolite Acrylic Emulsion & Glotex (Decorative Paint) maupun Autoglow & Pacigloss (Automotive Paint)

Job Title  : Marketing Communication

Job Funtion : Event & Promotion

 

Job Description :

1.       Bekerjasama dengan graphic designer untuk membuat materi promosi below – the – line dan POS display yang efektif dan komunikatif. 

2.       Membuat proposal event dan mengkoordinir event, gathering, function, training, workshop dan seminar.

3.       Berkoordinasi dengan vendor berkaitan dengan pengadaan materi komunikasi dan promosi serta materi pendukung

4.       Melakukan evaluasi secara berkala mengenai efektivitas kegiatan marketing dan memberikan laporan secara berkala. 

5.       Mempersiapkan dan melakukan supervisi mengenai produksi materi publikasi, promosi dan POS material, promotion video, photography, films dan multimedia.

6.       Memaintain dan meng – update informasi pada corporate website.

7.       Membangun dan memaintain corporate blog dan community brand pada media – media social networking. 

8.       Berkoordinasi dengan tim sales di lapangan terhadap pemilihan tempat dan supervisi terhadap penempatan media komunikasi (below – the – line) baik spanduk, mural painting, dll.   

9.       Bertanggung jawab terhadap content dan layout corporate newsletter yang terbit per kuartal dengan berkoordinasi dengan graphic designer. Memaksimalkan fungsi media tersebut sebagai salah satu media untuk membangun corporate image dan brand yang positif ke publik.

 

 

Requirement :

  • Berpengalaman di bidang yang serupa, min. 2 tahun.
  • Pendidikan minimal S1, Public Relations, Marketing. 
  • Wanita Usia max. 27 tahun
  • Berorientasi pada target dan konsumen serta mempunyai disiplin yang tinggi.
  • Mampu bekerja secara independen dan dalam tim.
  • Mampu menjaga kinerja tetap baik walaupun dibawah tekanan.
  • Memiliki kemapuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
  • Mempunyai motivasi yang tinggi dan mampu menyelesaikan masalah dengan kreatif.

 

Kirim CV melalui email ke : marketing@pacificpaint.com /cs@pacificpaint.com

Atau via post ke alamat :

Pacific Paint

Jl.Industri I No.1. R.E Martadinata (Volker)

Tanjung Priok – Jakarta Utara 14310

U.P : Marketing Communication Department

www.pacificpaint.com


__._,_.___
____
40000+ members and counting.
No Spam. No Ads. No Bull. Just plain job posts.
Join us, send a blank e-mail to: vacancy-subscribe@yahoogroups.com
For jobs in India, send e-mail to: vacancy-india-subscribe@yahoogroups.com

===================
Recent Activity
Visit Your Group
Yahoo! Finance

It's Now Personal

Guides, news,

advice & more.

New web site?

Drive traffic now.

Get your business

on Yahoo! search.

Yahoo! Groups

Dogs Owners Group

Join Do More For Dogs

pet community

.

__,_._,___
Karir Sukabumi